RSS

Pages

Indonesia Lagi :)


Akhirnya kita memiliki lagi satu keajaiban dunia setelah Candi Borobudur tidak lagi dianggap sebagai tujuh keajaiban untuk peninggalan karya manusia.Yaitu KOMODO tapi sebelumnya mungkin ada beberapa selinting pertanyaan yang saya harus pecahkan disini ??

·         Apa sih Komodo?
·         Yang Gimana sih Komodo ?
·         Komodo tuh,sejenis apa ?
·         Apa sih yang buat Indonesia cemas akan kekalahan Komodo?
·         Kenapa Orang Indonesia berebut-rebut buat memilih komodo sebagai  7 keajaiban dunia?
·         Apa keistiwaan komodo Kalau sebenarnya ia menang??
·         Bagaimana cara untuk memilih Komodo sebagai  7 keajaiban dunia ?
Nah mungkin ada beberapa sebagian orang mempunyai pertanyaan seperti ?Termasuk saya ,nah disini saya akan mengulas kembali tentang KOMODO Yang menjadi salah satu pilihan 7 Keajaiban dunia..Sebelumnya saya akan membahas  kembali sedikit tentang komodo !! Dan saya akan Menjawab pertanyaan-pertanyaan di atas
·         Apa sih Komodo?|Yang Gimana sih Komodo ?|Komodo tuh,sejenis apa ?
Jawab:
Komodo, atau yang selengkapnya disebut biawak komodo (Varanus komodoensis,adalah spesies kadal terbesar di dunia yang hidup di pulau Komodo, Rinca, Flores, Gili Motang, dan Gili Dasami di Nusa Tenggara. Komodo merupakan kadal terbesar di dunia, dengan rata-rata panjang 2-3 m. Komodo ditemukan oleh peneliti barat tahun 1910. Tubuhnya yang besar dan reputasinya yang mengerikan membuat mereka populer di kebun binatang. Habitat komodo di alam bebas telah menyusut akibat aktivitas manusia dan karenanya IUCN memasukkan komodo sebagai spesies yang rentan terhadap kepunahan. Evolusi,perkembangan evolusi komodo dimulai dengan marga Varanus, yang muncul di Asia sekitar 40 juta tahun yang silam dan lalu bermigrasi ke Australia. Sekitar 15 juta tahun yang lalu, pertemuan lempeng benua Australia dan Asia Tenggara memungkinkan para biawak bergerak menuju wilayah yang dikenal sebagai Indonesia sekarang. Komodo diyakini berevolusi dari nenek-moyang Australianya pada sekitar 4 juta tahun yang lampau, dan meluaskan wilayah persebarannya ke timur hingga sejauh Timor. Perubahan-perubahan tinggi muka laut semenjak zaman Es telah menjadikan agihan komodo terbatas pada wilayah sebarannya yang sekarang.

·         Apa sih yang buat Indonesia cemas akan kekalahan Komodo?| Kenapa Orang Indonesia berebut-rebut buat memilih komodo sebagai  7 keajaiban dunia?
Jawab : Kita sudah melihat bahwa kunjungan wisatawan ke Pulau Komodo makin meningkat. Data tersebut harus dikumpulkan secara cermat agar bisa menjadi pegangan kalangan industri pariwisata untuk menindaklanjutinya.Satu hal yang harus dilakukan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif adalah terus menggencarkan promosinya. Selanjutnya, mempersiapkan masyarakat di sana agar tidak gegap budaya dan bersahabat dengan wisawatan.Tentu kita tidak harus mengubah Pulau Komodo menjadi sesuatu yang modern dan lalu lepas dari akar budaya. Eksotisme seperti halnya Bali juga bisa menjadi sebuah kekuatan. Yang terpenting adalah sikap dan budaya untuk memperkenalkan kekayaan yang kita miliki dan melengkapi dengan sikap selalu berupaya memberikan pelayanan yang terbaik.
 Nah dari situ lah bahwa Kekalahan komodo sangat  lah tidak di harapkan oleh masayarakat Indonesia terutamanya saya sendiri ,karna dengan misalnya komodo menang pariwisata di indonesiapun akan terdongkrak sedikit maju,selain pariwisata pun ekonomi masyarakat Nusa Tenggara akan sedikit terdongkrak di meski buktinya pariwisata di Indonesia ya seperti anda ketahuilah apa.!! : (

•             Bagaimana cara untuk memilih Komodo sebagai  7 keajaiban dunia ?

VOTE MELALUI  SMS (SMSVOTING )
Caranya :Ketik (spasi) KOMODO kirim Ke 9818

VOTE MELALUI WEB
Masuk ke alamat url website new7wonder ini (kopi-paste alamat ini) :

0 komentar:

Posting Komentar

Jumat, 18 November 2011

Indonesia Lagi :)

Diposting oleh Herni Siti Nurhayati di 03.28

Akhirnya kita memiliki lagi satu keajaiban dunia setelah Candi Borobudur tidak lagi dianggap sebagai tujuh keajaiban untuk peninggalan karya manusia.Yaitu KOMODO tapi sebelumnya mungkin ada beberapa selinting pertanyaan yang saya harus pecahkan disini ??

·         Apa sih Komodo?
·         Yang Gimana sih Komodo ?
·         Komodo tuh,sejenis apa ?
·         Apa sih yang buat Indonesia cemas akan kekalahan Komodo?
·         Kenapa Orang Indonesia berebut-rebut buat memilih komodo sebagai  7 keajaiban dunia?
·         Apa keistiwaan komodo Kalau sebenarnya ia menang??
·         Bagaimana cara untuk memilih Komodo sebagai  7 keajaiban dunia ?
Nah mungkin ada beberapa sebagian orang mempunyai pertanyaan seperti ?Termasuk saya ,nah disini saya akan mengulas kembali tentang KOMODO Yang menjadi salah satu pilihan 7 Keajaiban dunia..Sebelumnya saya akan membahas  kembali sedikit tentang komodo !! Dan saya akan Menjawab pertanyaan-pertanyaan di atas
·         Apa sih Komodo?|Yang Gimana sih Komodo ?|Komodo tuh,sejenis apa ?
Jawab:
Komodo, atau yang selengkapnya disebut biawak komodo (Varanus komodoensis,adalah spesies kadal terbesar di dunia yang hidup di pulau Komodo, Rinca, Flores, Gili Motang, dan Gili Dasami di Nusa Tenggara. Komodo merupakan kadal terbesar di dunia, dengan rata-rata panjang 2-3 m. Komodo ditemukan oleh peneliti barat tahun 1910. Tubuhnya yang besar dan reputasinya yang mengerikan membuat mereka populer di kebun binatang. Habitat komodo di alam bebas telah menyusut akibat aktivitas manusia dan karenanya IUCN memasukkan komodo sebagai spesies yang rentan terhadap kepunahan. Evolusi,perkembangan evolusi komodo dimulai dengan marga Varanus, yang muncul di Asia sekitar 40 juta tahun yang silam dan lalu bermigrasi ke Australia. Sekitar 15 juta tahun yang lalu, pertemuan lempeng benua Australia dan Asia Tenggara memungkinkan para biawak bergerak menuju wilayah yang dikenal sebagai Indonesia sekarang. Komodo diyakini berevolusi dari nenek-moyang Australianya pada sekitar 4 juta tahun yang lampau, dan meluaskan wilayah persebarannya ke timur hingga sejauh Timor. Perubahan-perubahan tinggi muka laut semenjak zaman Es telah menjadikan agihan komodo terbatas pada wilayah sebarannya yang sekarang.

·         Apa sih yang buat Indonesia cemas akan kekalahan Komodo?| Kenapa Orang Indonesia berebut-rebut buat memilih komodo sebagai  7 keajaiban dunia?
Jawab : Kita sudah melihat bahwa kunjungan wisatawan ke Pulau Komodo makin meningkat. Data tersebut harus dikumpulkan secara cermat agar bisa menjadi pegangan kalangan industri pariwisata untuk menindaklanjutinya.Satu hal yang harus dilakukan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif adalah terus menggencarkan promosinya. Selanjutnya, mempersiapkan masyarakat di sana agar tidak gegap budaya dan bersahabat dengan wisawatan.Tentu kita tidak harus mengubah Pulau Komodo menjadi sesuatu yang modern dan lalu lepas dari akar budaya. Eksotisme seperti halnya Bali juga bisa menjadi sebuah kekuatan. Yang terpenting adalah sikap dan budaya untuk memperkenalkan kekayaan yang kita miliki dan melengkapi dengan sikap selalu berupaya memberikan pelayanan yang terbaik.
 Nah dari situ lah bahwa Kekalahan komodo sangat  lah tidak di harapkan oleh masayarakat Indonesia terutamanya saya sendiri ,karna dengan misalnya komodo menang pariwisata di indonesiapun akan terdongkrak sedikit maju,selain pariwisata pun ekonomi masyarakat Nusa Tenggara akan sedikit terdongkrak di meski buktinya pariwisata di Indonesia ya seperti anda ketahuilah apa.!! : (

•             Bagaimana cara untuk memilih Komodo sebagai  7 keajaiban dunia ?

VOTE MELALUI  SMS (SMSVOTING )
Caranya :Ketik (spasi) KOMODO kirim Ke 9818

VOTE MELALUI WEB
Masuk ke alamat url website new7wonder ini (kopi-paste alamat ini) :

0 komentar on "Indonesia Lagi :)"

Posting Komentar